Senin, 14 Maret 2016

Dermaga dolphin (trestel)

Tempat sandar kapal berupa dolphin di atas tiang pancang. Biasanya dilokasi dengan pantai yang landai, diperlukan jembatan trestel sampai dengan kedalaman yang dibutuhkan.

Untuk mencapai Dermaga diperlukan Jembatan (Trestle) dan CAUSEWAY yaitu perantara Trestle ke Daratan.

Trestle dan Dermaga bertumpu pada Tiang pancang sedangkan Causeway berdiri di Daratan yang dibuat dengan cara reklamasi ( menguruk Laut/Sungai )


Tidak ada komentar:

Posting Komentar